KN GAGAL MENJADI GARAM
Rp63.000
Saat ini adalah “zaman gereja’. Saat inilah waktu bagi gereja untuk memenuhi peran dan panggilannya untuk menjadi saluran berkat Allah bagi seluruh umat manusia. Peran dan panggilan gereja ini mungkin bisa dirangkum dalam singkatan 3R: Revival, Reformasi dan Restorasi
Revival atau kebangunan rohani berbicara tentang keselamatan orang banyak. Reformasi adalah efek luas dari kebangunan rohani, yang dapat juga disebut sebagai pengudusan sosial. Adapun restorasi adalah pemulihan dan pembaruan gereja dalam segala bentuk dan fungsinya sebagaimana dinyatakan dalam Alkitab.
Gagal Menjadi Garam merupakan kumpulan artikel yang dikemas bagi Anda untuk menggugah gereja agar menyadari betapa vital peran dan panggilannya, serta betapa besar tantangan yang dihadapinya.
Ditulis oleh Arie Saptaji
Stok 3
Informasi Tambahan
Berat | 0,120 kg |
---|---|
Dimensi | 19 × 12 × 1 cm |