Logo_Immanuel
Logo_Immanuel

Home  |  About Us   |  Products  |  Information  |  Store Location  |  Contact  

Logo_Immanuel

Home  |  About Us   |  Products  |  Information  |  Store Location  |  Contact  

BEBAS DARI HUTANG 102

Rp41.500

Anda Dapat Mencapai Kebebasan Keuangan Secara Total Jika Anda mengikuti petunjuk Firman Allah

Hutang telah menjadi sebuah cara hidup yang melumpuhkan bagi jutaan orang Amerika. Hampir setengah dari seluruh keluarga di Amerika berbelanja lebih besar dari pendapatan mereka. Bersamaan dengan tantangan keuangan, hutang yang menumpuk menimbulkan stres yang meningkat, kesehatan yang membahayakan serta hubungan yang merusak. Tuhan mempunyai sebuah cara terbaik! Dan Dia telah membentangkannya secara jelas dalam Injil.

Dengan mempelajari dan menerapkan nasihat sederhana dan praktis yang ditemukan dalam Alkitab, Howard Dayton menghancurkan belenggu hutang dan mencapai kebebasan keuangan dan Anda pun dapat melakukannya. Apakah hutang Anda berupa pinjaman dengan bunga tinggi, kredit pemilikan rumah, pembayaran mobil, pembelian kartu kredit, atau semua hal yang telah disebutkan, Anda dapat bebas dari hutang.

Free and Clear menawarkan praktik manajemen keuangan yang alkitabiah yang akan memperbaiki kesehatan keuangan Anda serta menyegarkan kembali roh Anda. Pendekatan selangkah demi selangkah serta tulisan yang menghibur akan memberikan harapan dan dorongan kepada Anda ketika Anda memulai perjalanan untuk bebas dari ikatan keuangan.

Free and Clear adalah Destination 2 Resource on the Crown Money Map, Satu dari beberapa alat yang menolong Anda untuk belajar dan menerapkan cara Allah dalam menangani uang. Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi Crown.org/MoneyMap.

Stok 2